Buku ini mengumpulkan sejumlah bencana pemasaran yang dialami baik oleh produk dan jasa dari merk-merk top atau kurang dikenaldari perusahaan yang besar dan kecil, perusahaan lokal, nasional dan internasional, pemasar konsumen dan industrial serta organisasi pencari laba dan nirlaba.