Konsep dasar buku ini adalah buku panduan belajar pemrograman pengendalian robot, menjelaskan secara sederhana mengenai beberapa hal yang berkaitan dengan langkah-langkah pembuatan program pengendali robot.
Buku Buku Pintar Robotika : Bagaimana Merancang Dan Membuat Robot Sendiri ini ditulis dalam rangka mengenalkan dan mengembangkan ilmu robotika di Indonesia.
Buku ini mengenalkan sebuah konsep 'luar biasa' dalampembuatan robot dapat memberikan pemahaman mengenai penerapan ilmu elektronika dalam pembangunan sistem elektronikdan sistem pengendalian suatu robot.
Buku ini menjelaskan pengenalan dasar pembuatan proyek mobile robot pengikut garis, yang menjelaskan langkah-langkah dan cara perancangan robot pengikut garis menggunakan komponen IC yang tidak tidak bisa diprogram ulang dan yang bisa diprogram ulang.
Buku ini mengenalkan dan menjelaskan tentang salah satu jenis kendaraan udara tanpa awak (Unmanned Aerial Vehicle, UAV) yang memiliki aktuator berupa beberapa motor DC brushless yang dirangkai dangan baling-baling (propeller). UAV jenis ini sering disebut dengan multicopter atau multirotor. Di dalam buku ini akan dijelaskan tentang pengenalan multirotor, pengenalan perangkat keras (mekanik, eleā¦