Buku ini memuat keterangan-keterangan hal dari ilmu keteknikan dalam bahasa Indonesia
Buku ini dijelaskan beberapa teknik bedah sesarea baru, yang perlu dikembangkan dari masa ke masa sehingga hasilnya akan dapat lebih disempurnakan dalam upaya melindungi dan meningkatkan kepuasan pelayanan kedokteran bagi pasiaen-pasien yang membutuhkan.
Buku ini adalah untuk memenuhi kebutuhan para mahasiswa kedokteran di Indonesia pada khususnya dan tenaga kesehatan yang melakukan pertolongan ante-, intra-, dan postnatal pada umumnya.
Asuhan nifas dan asuhan menyusui pada ibu setelah melahirkan adalah dua hal yang tidak dapat dipisahkan. Buku ini dibagi menjadi dua bagian, yaitu : Bagian Satu berisikan tentang Topik-topik Asuhan Ibu Nifas dan Bagian Dua berisikan tentang Topik-topik Asuhan Ibu Menyusui.
Buku ini meneramgkan tentant penyakit infeksi pada ibu hamil yang dapat menimbulkan abortus, lahir mati atau kecacatan jasmani, kemunduran mental dan kebutaan pada bayi yang dilahirkannnya.
Pada buku ini diperkenalkan dasar-dasar pembelajaran USG OBGIN bagi Dokter, metoda pelatihan berbasis kompetensi, uji kompetensi memakai metoda MCQ dan OSCE serta pembuatan portfolio dan buku log USG sebagai bagian yang tidak terpisahkan sebagai syarat untuk memperoleh sertifikat kompetensi.
Buku ini berisi kumpulan makalah para pembicara simposium yang merupakan pakar pada bidangnya sebagai penambah khazanah ilmu dan pengetahuan di bidang Obstetri dan Ginekologi.
Neonatus atau bayi baru lahir (BBL) adalah makhluk yang sangat unik karena melupakan lanjutan fase kehidupan janin intra uterin yang harus dapat bertahan dan beradaptasiuntuk hidup di luar rahim.
Menyusui bayi sakit yang dirawat di NICU merupakan seni tersendiri yang harus di pelajari dan dikembangkan oleh para Dokter dan tim medis yang bekerja melayani bayi dengan keadaan tidak bugar.
Buku ini salah satupanduan dalam meningakatkan kemapuan dokter anak indonesia dalm bidang Pediatri Gawat Darurat, selain kepustakaan lain serta berbagai pelatihan yang selama ini telah dilaksanakan secara berkesinambungan.