Text
Lapisan ITO dan Polimer Konduktif: Teknik Pembuatan Sensor Layar Sentuh Kapasitif
Buku ini membahas tentang Teknologi Nano dalam pembuatan Sensor Layar Sentuh yang merupakan pembahasan tentang layar sentuh tipe kapasitif yang menggunakan film atau plastik dan bahan polimer yang menyertai Trend pengembangan teknologi ITF. Bahan yang disajikan meliputi Pengantar Tipe-tipe sensor layar sentuh, Karakteristik Lapisan ITO pada Substrate Lentur/film, Macam-macam Polimer Konduktif, Kehandalan Lapisan Polimer Konduktif pada Substate Lentur/Film, Contoh Proses Pembuatan Sensor Sentuh Jenis Film, Contoh Kasus-kasus Pembelajaran.
Tidak tersedia versi lain