Text
Teori dan Aplikasi Teknik Listrik
Teknik listrik adalah salah satu bidang ilmu teknik mengenai aplikasi listrik untuk memenuhi kebutuhan dan kehidupan manusia. Buku Teori dan Aplikasi Teknik Listrik ini merupakan pengetahuan secara umum tentang teknik listrik dalam aplikasi kehidupan sehari-hari. Buku ini terdiri dari 7 bab membahas Prinsip Dasar Ilmu Listrik; Pembangkit Tenaga Listrik; Peralatan Tukang Listrik; Pengetahuan Bahan Listrik; Instalasi Listrik Bangunan Rumah; Mesin-mesin Listrik; dan Perawatan Peralatan Listrik.
Tidak tersedia versi lain