Text
Pengantar Bisnis Edisi 1
Buku Pengantar Bisnis Edisi Pertama ini lebih mengedepankan pengertian bisnis dalam tataran keindonesiaan, terutama pada kineksinya yang krusial pada arus deras persaingan global. Bahasan buku ini gambaran secara umum, sudut pandang yang menyeluruh (pandangan makro) tentang dunia bisnis dan tantangan yang dihadapinya.
Tidak tersedia versi lain