Text
Lancar Menggunakan SPSS untuk Pemula
Buku ini mengupas SPSS dengan pendekatan yang sederhana mudah dimengerti dan step by step. Setelah membaca buku ini anda bakal ketagihan dengan SPSS, anda bisa melakukan penelitian, mengambil sampel dan mengolah data serta 'membaca' hasil analisa penelitian dengan mudah.
Tidak tersedia versi lain