Text
Pengelolaan Perguruan Tinggi Secara Efisien, Efektif, dan Ekonomis: Untuk Meningkatkan Mutu Penyelenggaraan Pendidikan Dan Mutu Lulusan
Buku Pengelolaan Perguruan Tinggi Secara Efisien, Efektif, dan Ekonomis: Untuk Meningkatkan Mutu Penyelenggaraan Pendidikan Dan Mutu Lulusan membahas pentingnya peningkatan mutu layanan pendidikan tingi. Selain itu dibahas juga strategi pengelolaan perguruan tinggi yang efektif dan efisien.
Tidak tersedia versi lain