Text
Perekonomian Indonesia
Buku Perekonomian Indonesia ini membahas tentang ruang lingkup dan kegiatan-kegiatan yang terjadi berkaitan dengan perekonomian di Indonesia. Pergeseran perekonomian global yang berlanjut pada 2019 memberikan tantangan kepada upaya memperkuat kesinambungan pertumbuhan ekonomi dunia.Buku Perekonomian ini disajikan teori dan soal latihan dengan tujuan agar para mahasiswa termasuk masyarakat yang ingin mengetahui tentang perekonomian di Indonesia.
Tidak tersedia versi lain