Text
Bunga Rampai Akuntansi Pemerintahan Buku 2
Dengan terbitnya buku ini diharapkan agar penerapan PP Nomor 71 Tahun 2010 berjalan dengan sukses dan lancar, selain itu juga didukung melalui berbagai penerbitan buletin teknis akuntansi akrual paripurna. Bahasan buku ini Badan Layanan Umum; Teori Pengungkapan Paripurna; Teori Reccuring; Teori Akuntansi Tanah.
Tidak tersedia versi lain