Text
Kepariwisataan NTT Menuju Kelas Dunia
Nusa Tenggara Timur layak tampil menjadi destinasi global di bidang kepariwisataan karena memiliki sumber daya alam dan nilai luhur warisan budaya yang begitu beragam. Dengan keunggulan tersebut Nusa Tenggara Timur layak disejajarkan berskala Internasional. Dalam menjawab tantangan kepariwisataan salah satu langkah-langkah yang harus diambil adalah mengelola potensi pariwisata, mengembangkan kualitas sumberdaya manusia, memasarkan dengan efektif, sekaligus beradaptasi di era normal baru.
Tidak tersedia versi lain