Text
Simulasi dan Sintesis Rangkaian Digital Dengan Logisim dan VHDL
Dalam buku ini, dijelaskan bagaimana perangkat lunak Logisim dapat menjadi titik masuk (entry point) bagi mahasiswa, atau siapa pun yang belum mengenal perancangan rangkaian digital dengan mazhab “capture and simulate” karena dibahas mulai dari dasar. Adapun VHDL akan dijelaskan menggunakan perangkat lunak Vivado yang biasanya dipakai teknologi Xilinx FPGAs (Field Programmable Gate Arrays). Pembahasan selalu diusahakan mendasar (sains) karena prinsip dasar tidak pernah berubah; yang berubah adalah teknologi dan aplikasinya.
Tidak tersedia versi lain