Text
MIcrosoft PowerPoint 2013 untuk Pemula
Buku ini membahas tentang pengenalan elemen dan fitur terbaru microsoft Powerpoint 2013 dan penggunaan fitur terbaru microsoft power point untuk mengelola objek teks, shape, tabel diagram grafik serta diagram SmartArt. membuat dan mengelola album foto dalam slide, mengemas file presentase kedalam keping SD/DVD< menympan dalam aneka format file memasang dan mengatur animasi pada objek serta mengatur efek transisi slide, memasang dan mengolah video dan audio dalam slide.
Tidak tersedia versi lain