Text
Sistem Informasi Akuntansi Buku 2 Edisi 4
Buku Sistem Informasi Akuntansi Ed. 4 ini memuat berbagai revisi dan perubahan terbaru dengan isi dan bab yang lebih terstruktur. Materi yang dibahas di dalam Buku 2 mencakup: Bagian 3 Teknologi canggih dalam Informasi Akuntansi, Bagian 4 Aktivitas Pengembangan Sistem dan Bagian 5 Pengendalian dan Audit Komputer.
Tidak tersedia versi lain