Text
Fisika Terapan Smart
Buku ini membahas tentang aplikasi fisika dalam teknologi dan kehidupan sehari-hari. Buku ini ditujukan untuk membantu siswa, mahasiswa, dan calon guru, dan guru fisika dalam mempelajari fisika dengan pendekatan yang berbeda. Topik yang dibahas meliputi penerapan fisika dalam bidang mekanika, getaran dan gelombang, fluida, kalor dan termodinamika, optik, listrik dan magnet, fisika inti dan fisika kuantum.
Tidak tersedia versi lain