Text
Analisis Dan Desain Berorientasi Servis Untuk Aplikasi Manajemen Proyek
Buku Analisis Dan Desain Berorientasi Servis Untuk Aplikasi Manajemen Proyek menjelaskan SOAD framework yang terdiri dari tiga tahapan, yaitu Conceptual View (CV), Logical View (LV), dan Physical View (PV). Adapun SOAD framework akan diaplikasikan pada studi kasus aplikasi untuk manajemen proyek.
Tidak tersedia versi lain