Materi Akuntansi Sektor Publik mempelajari tentang ilmu akuntansi pada pemerintahaan dan organisasi lain yang sifatnya nirlaba. Pembangunan sektor publik merupakan satu rangkaian yang harue terus berkembang agar mencapai tujuan pelayanan masyarakat menjadi semakin baik. Mahasiswa perlu mempelajari materi ini agar mempunyai wawasan yang tinggi untuk meningkatkan kesejahteran masyarakat.
Buku ini mencakup materi-materi dasar akuntansi sektor publik, seperti pencatatan, laporan keuangan, dan analisis, dengan fokus pada entitas publik seperti pemerintah dan lembaga non-profit, yaitu Konsep Dasar Akuntansi Sektor Publik; Pencatatan dan Pelaporan Keuangan; Anggaran dan Pengendalian Keuangan; Akuntansi Pemerintah; Akuntansi Lembaga Non-Profit; dan Analisis Laporan Keuangan Sektor Pu…
Perkembangan kehidupan manusia dari satu zaman ke zaman lain terus mengalami perubahan dan permasalahan dari berbagai aspek, baik dalam menata hidup dan keluarga, maupun kehidupan bermasyarakat, bernegara dan berbangsa dengan dinamikanya. Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi juga telah mengubah pola pikir manusia dalam beraktivitas dan menjalankan tugas.Begitu juga dengan pelayanan publi…
Buku Riset & Publikasi Ilmiah : Strategi Menulis Artikel Riset dan Menembus Publikasi Berkelas Internasional Bereputasi ini sangat menarik dibaca oleh para akademisi yang berprofesi sebagai dosen, peneliti ataupun praktisi. Buku ini memandu anda untuk menjadi penulis artikel ilmiah berkelas dunia. Buku sederhana ini ditulis berdasarkan pengalaman pribadi sbagai penulis artikel riset (research a…
Keuangan publik merupakan bagian dari ilmu ekonomi yang mempelajari aktifitas finansial pemerintah, sering disebut juga public sector. Buku Ekonomi publik ini disusun dengan melihat beberapa referensi dari buku dan artikel untuk melengkapi beberapa materi yang relevan. Adapun penyajian dalam buku ini mengkombinasikan dari teori dan praktik di lapangan agar lebih menarik untuk dibaca dan dijadik…
Akuntansi sektor publik dapat dikatakan sebagai akuntansi dana masyarakat. Sebab, sektor publik melakukan pencatatan, analisis, serta pelaporan informasi keuangan lembaga publik, seperti sekolah, rumah sakit, partai politik, dan lembaga swadaya masyarakat (LSM). akuntansi sektor publik adalah proses pengklasifikasian, pencatatan, dan pengikhtisaran transaksi keuangan sebagai penilaian dan penga…
Buku ini merupakan kumpulan tulisan-tulisan yang membahas berbagai macam topik dan bidang kajian dalam manjemen keuangan sektor publik (MKSP).
Beberapa keistimewaan dalam buku ini adalah inovasi pedagogik yang terdapat dalam setiap bab antara lain : tujuan instruksional umum, tujuan instruksional khusus, deskripsi bab beserta bab sebelum dan sesudahnya. Materi buku ini antara lain Perencanaan dan Pelaksanaan Audit Sektor Publik; Pelaporan Audit Sektor Publik; Audit Investigasi.
Buku Kebijakan Publik ini membahas konsep kebijakan secara lengkap mulai dari teori sampai dengan tuntunan bagi praktisi, terutama bagi mereka yang berkecimpung dan bekerja dalam bidang pemerintahan.
Ilmu ekonomi publik adalah cabang ilmu ekonomi yang menelaah masalah-masalah ekonomi khalayak ramai (publik/masyarakat, pemerintah/negara), seperti kebijakan subsidi/pajak, regulasi/deregulasi, nasionalisai/privatisasi, sistem jaminan sosial, ketahanan pangan, kebijakan teknologi, pertahanan dan keamanan, pendidikan, kesehatan dan sebagainya. Buku ini secara keseluruhan mengikuti peraturan peru…