Buku 2 Akuntansi Keuangan Berdasarkan SAK Berbasis IFRS disususn berdasarkan topik-topik yang dibahas dalam SAK. Buku ini merupakan jilid kedua dengan sistematis pembahasannya sebagai berikut: Liabilitas, Provisi, liabilitas, kentinjensi, dan aset kontinjensi, Akuntansi dan pelaporan ekuitas, Laba Per Saham, Investasi, Pendapatan dan beban, Pajak penghasilan, Imbalan pascakerja, Sewa, Kebijakan…
Buku Akuntansi Keuangan Berdasarkan SAK Berbasis IFRS Buku.1 Edisi.3 ditulis untuk mengisi kekosongan literatur khususnya textbook Indonesia di bidang akuntansi keuangan yang berkembang dengan pesat mengiringi gelombang globalisasi, yang dibahas dengan merujuk pada peraturan perundangan dan hukum yang berlaku di Indonesia. Selain untuk perguruan tinggi, buku ini juga berguna dibaca oleh para pr…
Teknologi informasi merupakan suatu teknologi yang digunakan untuk mengolah data, termasuk memproses, mendapatkan, menyusun, menyimpan, memanipulasi data dalam berbagai cara untuk menghasilkan informasi yang berkualitas, yaitu informasi yang relevan, akurat, dan tepat waktu. Teknologi ini menggunakan seperangkat komputer untuk mengolah data dan sistem jaringan untuk menghubungkan suatu komputer…
Buku Sistem Informasi Geografis Berbasis Web: Menggunakan Google Maps dan Mapbox API ini dapat digunakan sebagai referensi bagi yang sedang belajar Sistem Informasi Geografis. Pemrograman Web maupun aplikasi teknologi online. Buku ini membahas mulai dari konsep dasar sistem informasi geografis sampai dengan bagaimana cara membuat aplikasi sistem informasi geografis dengan menggunakan bahasa pem…
Laboratorium merupakan suatu tempat untuk melakukan percobaan dan penyelidikan. Pengetahuan mengenai pengelolaan laboratorium merupakan hal yang krusial dalam pemanfaatan fasilitas tersebut. Bahan ajar ini terdiri dari VII bab, dimulai dari pendahuluan, Pengelolaan laboratorium IPA, Inventarisasi laboratorium kesehatan dan keselamatan kerja (K3), Sanitasi dan penanganan limbah, Perawatan dan pe…
Elektrokimia merupakan konsep kimia yang sangat penting dalam pengembangan baterai, pemisahan ligam, dan elektronanalisis menggunakan sensor kimia. Proses elektrokimia dikembangkan berdasarkan reaksi reduksi-oksidasi (redoks) yang terjadi dalam proses kimia. Pengembangan penerapan elektrokimia dalam analisis elektrokimia secara khusus dikaji dalam mata kuliah elektroanalisis. Dalam buku pembela…
Ekonomi merupakan ilmu yang menerangkan cara-cara menghasilkan, mengedarkan, membagi serta memakai barang dan jasa dalam masyarakat sehingga kebutuhan materi masyarakat dapat terpenuhi sebaik-baiknya. Mempelajari ilmu ekonomi bertujuan untuk memperkirakan berbagai peristiwa ekonomi dan membuat berbagai kebijakan yang akan mencegah atau mengoreksi berbagai masalah seperti pengangguran, inflasi, …
Buku Manajemen Pemasaran Pariwisata: Pengembangan Potensi Produk Wisata Perdesaan merupakan kelanjutan dari buku Manajemen Pemasaran Pariwisata-Model Brand Loyalty Pengembangan potensi wisata dikawasan pedesaan. Buku ini dibuat berdasarkan penelitian yang dilakukan di Desa Wanagirikauh, Kecamatan Salemadeg, Kabupaten Tabanan Bali.. Buku ini membahas tentang pariwisata, pariwisata sebagai ilmu, …
Dengan adanya Etika Profesi penegak hukum diharapkan dapat melakukan perubahan di berbagai bidang antara lain: aspek struktural, aspek instrumental, dan kultural, aparat penegak hukum yang integritas, mandiri, profesional, bermoral dan modern. Keberadaan Etika Profesi dalam negara hukum bertujuan untuk memberikan pedoman bagi setiap penegak hukum dapat menjalankan proses hukum dengan independen…
SAK Entitas Mikro, Kecil, dan Menengah (EMKM) merupakan standar akuntansi keuangan yang berdiri sendiri yang dapat digunakan oleh entitas yang memenuhi definisi entitas tanpa akuntabilitas publik yang signifikan sebagaimana dalam SAK ETAP dan definisi dan karakteristik dalam undang-undang No.20 Tahun 2008 tentang usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM). SAK EMKM secara eksplisit mendeskripsikan…