Solidworks adalah sebuah program computer Aided Design (CAD) 3D yang menggunakan sistem operasi Microsoft Windows. Buku ini dibahas per-bab yang merupakan tahapan dari yang paling sederhana hingga yang lebih rumit, mulai dari membuat komponen, perkitan komponen, pembuatan drawing hingga menganalisis gaya.