Buku ini mengupas tuntas beragam hal seputar pengelolaan sumber daya manusia dalam bisnis perhotelan. Terdiri dari 14 bab membahas Mutasi Karyawan; Bunga Rampai Persoalan HRD; Front Office Department; Sales and Marketing; Accounting Department; Security.
Buku ini menjelaskan tentang seluk beluk bisnis travel mulai dari perizinan sampai perkiraan keuntungan yang akan didapat.
Buku ini memvisualisasikan tren bisnis perhotelan yang menyegarkan, substansi didalamnya bukan hanya pajangan-pajangan teori bisnis perhotelan semata tetapi racikan isinya memformulakan pengalaman pragmatis penulis disertai kalkulasi matematis yang inovatifsebagai langkah memulai sebuah lahan garapan bisnis.