Desain selalu ada dalam kehidupan sehari-hari di masyarakat, apa pun yang kita lihat dan gunakan nyaris semuanya merupakan hasil dari desain. Buku ini mengangkat topik tentang komunikasi grafis, dan merupakan buku teks untuk matakuliah komunikasi grafis atau desain grafis di program Studi Ilmu Komunikasi. Buku ini merupa kan buku ajar berisi teori maupun hal praktis, mulai dari penjelas an dasa…