Buku ini dibagi ke dalam sembilan bab, menawarkan metode pengajaran yang baru bagi perkembangan manajemen keuangan publik di Indonesia.Sistem pembelajaran dirancang untuk meningkatkan minat pembaca dan membuat teks mudah untuk dibaca dan dipahami. Beberapa keistimewaan dalam buku ini adalah terdapat inovasi pedagogik yang terdapat dalam setiap bab antara lain tujuan instruksional umum, tujuan i…