Buku ini memberikan gambaran tentang model pengembangan dan keberlanjutan DAPM berbasis ekonomi kelembagaan yang mampu menyewakan pemberdayaan masyarakat yang berorientasi sosial dan pengelolaan secara profesional berorientasi ekonomi. Modal sosial adalah kunci pengembangan dan keberlanjutan DAPM. Model pengembangan dan keberlanjutan DAPM berbasis ekonomi kelembagaan ini diharapkan menjadi guid…
Buku ini ditulis dari hati. Buku ini hanya media untuk menyampaikan suara jiwa, tak lain dimaksudkan untuk berbagi pendapat, sharing dan mengkristalisasikan pemikiran. Ini hanya suara hati yang terus disiram dengan gemercik embun yang menghias setiap pagi kampungku. Semoga kesejukannya terasa juga di hati Anda.
Proceedings ini memuat makalah-makalah terpilih dari Seminar Nasional "Pemberdayaan Disiplin Teknik Industri dalam Era Teknologi Informatika". Makalah yang dipilih sebanyak 30 makalah yang layak untuk dipresentasikan dan dimuat dalam proceedings ini. Topik-topik dari makalah yang ada, dapat diklasifikasikan sebagai berikut : Inventory Control, Manajemen Strategi, Aplikasi Genetic Algorithm, Apl…
Sebuah buku yang pantas dibaca dalam rangka mewujudkan masyarakat madani.