Buku ini menyajikan perencanaan tata letak pabrik agar pemindahan bahan dan barang dapat berlangsung dengan efisien.
Buku Mesin Pemindah Bahan ini memberi kemudahan bagi mahasiswa jurusan teknik mesin untuk mengikuti kuliah karena setiap poko bahasan dilengkapi contoh soal yang mengacu pada keadaan riil di lapangan (contextual teaching and learning).