Sintaksis merupakan salah satu cabang dari linguistik. Deskripsi dalam dasar-dasar ilmu sintaksis ini mencakup kata dalam kaitannya dengan fungsi dan kelas kata, jenis-jenis frasa, klausa, pengenalan dan klasifikasi kalimat dan pengantar memahami wacana.
Buku ini membahas tentang sintaksis
Pengajaran Sintaksis adalah mengenai pola-pola yang dipergunakan sebagai sarana untuk menggabung-gabungkan kata menjadi kalimat
Dalam buku kecil ini penulis mencoba memberi penjelasan mengenai dasar-dasar sintaksis
Buku Dasar-Dasar Analisis Sintaksis ini dimaksudkan untuk menjadi buku pijakan awal bagi studi dan analisis satuan bahasa, frase, klausa, dan kalimat yang menjadi objek studi sintaksis.