Reformasi pengelolaan sumber daya air diartikan sebagai upaya meluruskan atau mengoreksi filosofi, arah, pendekatan, metode, perencanaan, dan pelaksanaan pengelolaan sumber daya air, baik dari sisi konservasi, pendayagunaan, maupun pengendalian kerusakan. Reformasi di bidang Sumber Daya Air sangat diperlukan mengingat adanya perubahan paradigma dalam pengelolaan sumber daya air seiring dengan p…
Buku ini coba mengupas perkembangan sungai dengan mengambil contoh sejarah perkembangan sungai di Indonesia dan di Eropa.
Buku ini berisi tentang permasalahan hidrolika terapan yang meliputi bidang ilmu hidrostatika dan ilmu hidrodinamika.