Ketika terjadi asap akibat kebakaran hutan dan lahan, banjir, dan longsor serta hilangnya flora dan fauna, maka publik segera menuding bahwa ada gangguan terhadap kawasan hutan yang berada di seputar lokasi terdampak tersebut. Hal tersebut dapat dopahami karean dalam proses kesehariannya, kegiatan tersebut dapat terlihat dengan nyata dan bahkan tidak sedikit pelakunya berasal dari penduduk seki…