Bahan ajar Bahasa Arab untuk perkuliahan Ekonomi Islam dan Perbankan Syariah masih bersifat umum. Buku ''Bahasa Arab untuk Bisnis'' ini menawarkan solusi dari ketimpangan mata kuliah Bahasa Arab di kelas Ekonomi dan Perbankan. Lahirnya buku ini dapat memberikan kontribusi kepada mahasiswa Ekonomi Islam sehingga ilmu pengetahuan dapat berkembang. Materi dalam buku ini meliputi jual beli di pasar…