Di dalam buku ini cukup banyak contoh dari berbagai agama dan ilmu pengetahuan tentang pemimpin dan kepemimpinan.
Buku Ini Adalah Dasar Dari Kekuatan Batin Untuk Pembersih Jiwa, Pemupuk Iman, Dan Penyubur Amal Sholeh Yang Semuanya Semata-Mata Agar Memperoleh Ridho Illahi