Selain untuk mahasiswa yang berminat serius untuk mendalami kimia, buku ini juga didesain agar cocok dengan mahasiswa yang mempunyai minat lebih di bidang biologi, kesehatan, rekayasa, ilmu lingkungan dan pertanian, dan lain-lain. Di sepanjang buku ini disajikan contoh-contoh di dunia nyata yang relevan dengan bidang-bidang tersebut. Ini akan membuat ilmu kimia menjadi hidup bagi mahasiswa, dan…
Buku ini akan membantu mahasiswa dalam mengidentifikasi dan menerapkan prinsip-prinsip dan memvisualkan makna fisisnya. Pada sat yang sama, keterampilan mahasiswa dalam memecahkan soal dan berpikir kritis juga akan dipertajam.
Buku ini akan membantu mahasiswa dalam mengidentifikasi dan menerapkan prinsip-prinsip dan memvisualkan makna fisisnya. Pada sat yang sama, keterampilan mahasiswa dalam memecahkan soal dan berpikir kritis juga akan dipertajam.