Buku 175 Aplikasi Ngetop Android ini membahas berbagai macam aplikasi android yang paling ngetop dan paling ngetren yang wajib anda coba. Beberapa kategori aplikasi yang dibahas: Tools Andorid; Cara melakukan rooting berbagai macam ponsel Android; dan Cara mendapatkan aplikasi berbayar secara gratis.