Pembahasan kebutuhan transportasi sangat luas aspeknya, diantaranya Kondolidasi (lalu lintas); Pengaruh Penawaran dan Permintaan atas out-put dan harga; Kebijakan Tarif Angkutan; Perencanaan Program Investasi dan Keprasaranaan. Ada lima komponen yang dibahas dalam buku ini yaitu: Pengguna jasa transportasi (User), Perusahaan Pengangkutan (Operator), Pemerintah (Regulator), dan Masyarakat (Public).