Setiap jurnalis harus menjadi bagian dari kemajuan zaman, beradaptasi dengan teknologi dan menyesuaikan dengan perilaku konsumennya. Namun pada saat yang bersamaan, jurnalis pun tetap berpegang teguh pada prinsip-prinsip dasar jurnalistik, sehingga hasilnya akan terlihat jelas mana berita yang sungguhan dan mana yang hanya mencari keuntungan semata. Pembahasan dalam buku ini menekankan pada asp…