Buku Manajemen Risiko: Bagi Manajer Keperawatan dalam Meningkatkan Mutu dan Keselamatan Pasien disusun untuk memberikan bekal pengetahuan dan juga landasan untuk melaksanakan pengelolaan risiko dan hal ini juga sesuai dengan Permenkes Nomor 11 Tahun 2017 tentang keselamatan pasien yang menyebutkan bahwa pelayanan kesehatan harus menjamin asuhan pelaksanaan menjadi lebih aman melalui upaya yang …
Buku Manajemen Kinerja: Pengelolaan, Pengukuran, dan Implikasi Kinerja ini ditulis untuk dapat menjadi salah satu referensi bagi pembaca yang menggeluti tugas dan memberikan perhatian pada pengelolaan SDM. Buku ini dibagi dalam tiga bagian: Bagian Pertama disajikan Manajemen Kinerja yang menyajikan pentingnya manajemen kinerja dalam organisasi, Bagian Kedua Persiapan Pengukuran Kinerja dan Bagi…
Risiko merupakan bagian yang tak terpisahkan dari kehidupan. Pembahasan buku bagian pertama, antara lain Konsep Risiko, Metode Mengidentifikasi Risiko, Mengukur Besarnya Risiko, Pembelajaran Risiko, dan Cara Memilih Metode Penanganan Risiko, sedangkan bagian kedua tidak ada lagi pemisahan antara risiko murni dan risiko spekulatif. Bagian ini juga membahas disiplin baru dalam manajemen risiko, y…
Pokok-pokok bahasan dalam buku ini, diangkat dari materi perkuliahan, bersifat komprehensif dan berfokus pada manajerial sehingga buku ini diharapkan dapat memberikan penjelasan tentang fenomena bisnis jasa angkutan udara tersebut.
Buku Pengelolaan Hotel Training berdasarkan Prinsip Manajemen Hotel Berbintang disajikan untuk institusi yang membuka bidang keahlian perhotelan. Pembahasan buku ini, antara lain: Profil dan Tahap Pengembangan Hotel Training; Tahap Implementasi Hotel Training; dan Hotel Training Sebagai Teaching Factory. Buku ini terdiri dari 7 bab, mengenai Hotel, House Keeping Department, Struktur Organisasi …
Buku ini disajikan cukup rinci dari filosofi, causa, dan solusi dari problema yang terjadi dalam perawatan mesin.
buku ini berisi tentang trauma pada seseorang akibat kejadian yang pernah dialaminya.
Pengendalian atau manajemen penyakit yang berbasis yang berbasis komunitas dalam satu wilayah, memerlukan upaya integratif pengobatan dengan manajemen faktor resiko secara simultan.
Buku ini bermanfaat untuk kemajuan profesi keperawatan.
Buku ini dilengkapi dengan kuesioner pengkajian praktek manajemen keperawatan yang membahas mengenai konsep dasar manajemen keperawatan, konsep kepemimpinan, konsep perencanaan, pengorganisasian, ketenagaan, pengarahan, konsep pengendalian mutu beserta contoh aplikasi praktek manajemen keperawatan.